Transformasi 4 Layanan Kepegawaian Plus Kesejahteraan (TRANS4+), memperoleh dukungan dari Bupati Aceh Timur, H Hasballah bin HM Thaib SH dan sejumlah Stokholder di Aceh Timur, Selasa (29/9/2020)
Plt. BKPSDM Kab. Aceh Timur T.Didi Farisha, S.STP, MAP, mengaku sangat bangga hingga mampu membangun penguatan komitmen dengan stakeholder baik secara internal maupun eksternal, di sampaikan di ruangkerja, kepada kinerja Tim Agele Trans4+, Jumat, (4 September 2020) beberapa minggu lalu.
Kata dia, Tim Agile Trans+4 dibentuk oleh BKPSDM tersebut dalam memperoleh dukungan dari pelbagai Stokholder. Di antaranya, Bupati Aceh Timur, Sekretaris Daerah, Kabag Sekdakab, Kadis. Kominfo Aceh Timur.
“Kita turun Full team Agile dalam upaya penguatan komitmen dengan stekholder internal dan eksternal,”kata T. Didi Farisha
Lanjutnya lagi, tidak hanya membangun persamaan persepsi tentang trans+4 ini saja, tetapi bentuk dukungan tersebut kehadiran kunjungan Stokholder langsung
Selain bentuk dukungan secara tertulis para Stokholder terkait, namun turut menghadirinya temui tim Agile
“Kita memberikan dukungan atas upaya BKPSDM Aceh Timur upaya menuju probahan pelayanan berbasis aplikasi,” kata Bupati Aceh Timur H.Hasballah M.H. bin Thaib SH atau akrab disapa Rocky Kantor di Dekranas Aceh Timur, Senin (31/8/2020) Sore.
Senada dengan itu, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Aceh Timur bahwa Sukses dan mendukung Trans4+ yaitu aplikasi pelayanan berbasis elektrinik
T.Didi Farisha, sangat bersyukur atas kerja timnya, mampu membangun kebersamaan persepsi atas dukungan penerapan trans4+ “Alhamdulillah, ini suatu kesyukuran bagi kami, atas mendukung penerapan TRAN4+ baik dalam bentuk surat dukungan. Dan yang terlibat memenuhi undangan kami,” papar Plt. BKPSDM T.Didi Farisha